Tips cara mengobati sakit gigi, asam urat, darah tinggi, sariawan dll. Dengan obat apotik maupun herbal tradisional

Monday 7 April 2014

Cara Mengobati Sakit Pinggang secara Tradisional

mengobati sakit pinggang
Sakit pinggang meupakan jenis penyakit yang sangat umum biasanya untuk orang yang berumur diatas 30 tahun kebanyakan akan mengalami jenis penyakit ini, sakit pinggang banyak penyebabnya, untuk dapat mengobati sakit pinggan anda harus tahu terlebih dahulu apa penyebabnya, jika anda belum tahu penyebabnya akan susah untuk  menentukan jenis penanganan yang tepat.

Penyebab pertama dari sakit pinggang adalah ginjal, ini yagn sering terjadi da orang takutkan, walaupun tidak semua sakit pinggang di sebabkan oleh ginjal, biasanya orang yang mengalami sakit pingang karena ginjal terganggu yang bisa beral dari infeksi ginjal maupun dari batu ginjal, gejalanya biasanya orang tersebut akan mengalami nyeri dan terkadang disertai juga dengan muntah, demam atau gangguan dalam kencing. Untuk diagnosis persisnya anda harus datang ke dokter atau rumah sakit terdekat karena perlu dilakukan uji lab.

Penyebab kedua bisa dikarenakan adanya radang sendi, biasanya orang yang mengalami sakit pinggang karena radang sensi akan mengalami nyeri pada bagian bawah punggung.

Berikutnya adalah, sakit pinggang yang dikarenakan osteroporosis, atau keroposnya tulang belakang, sering terjadi pada manula, atau anda yang kekurangan kalsium pada tulang.

Sakit pinggang juga bisa dikarenakan gerakan atau posis tertentu yang bisa berpengaruh pada punggung, misal karena terlalu mengangkat beban yang berat, atau terlalu banyak tidur, terlalu banyak duduk, terlalu banyak berdiri dan lain-lain.

Lalu bagaimana cara mengobati sakit pinggang, selain bisa langsung ke dokter ada beberapa pertolongan pertama yang bisa anda lakukan yaitu:

Yang pertama anda bisa menggunakan bawang putih, caranya adalah dengan mencampurnya dengan jahe merah dan cabai bubuk untuk kemudian direndam dengan alkohol beberapa haru, lalu pakailah untuk mengolesi pinggang yang sakit.

Kalau tidak sempat karena harus menunggu lama anda bisa dengan meminum jahe hangat yang telah dicampur dengan temu hitam, akar sawi, dan daun dewa.

Jika masih susah meramunya cara yang paling mudah adalah dengan tumbuhan kumis kucing, tanpa harus di campur dengan jenis tanaman yang lain.

Cara Mengobati Sakit Pinggang secara Tradisional Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Think

0 comments:

Post a Comment